Setelah cukup lama tertunda, akhirnya event Pameran Potensi Siswa SMPIT Nurul Islam terlaksana juga. Hari Jum'at 11 Februari 2011 kemarin resmi dibuka.Panitia mengundang siswa kelas 6 SDIT Alam untuk acara pembukaannya. Meski yang datang bertambah dengan datangnya kelas 4 yang juga membawa keingintahuan apa aja yang dipamerkan.
Pembukaan diawali dengan penampilan MC pake bahasa Inggris dari kakak kelas 8. Secara khusus acara dibuka oleh kepala sekolah Ust. Dwi Sabdo yang kemudian dilanjutkan dengan penampilan musik dan nyanyian.
Setelah dibuka, seluruh audiens dipersilahkan melihat karya seni siswa SMPIT, ada seni lukis, fotografi, jurnalistik dan sains. Beberapa audiens dibagikan lembar penilaian benda-benda yang dipamerkan.
About Sekolah Alam Jogja
Sekolah yang membina dan mendampingi anak dalam mengembangkan potensinya menuju berkepribadian Islami dengan keteladanan melalui proses Tadabur Al Qur'an dan Tafakkur Alam.
Prev
Posting Lama
Next
Posting Lebih Baru
You may also like
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
3 komentar
I’d have to concede with you here. Which is not something I typically do! I love reading a post that will make people think. Also, thanks for allowing me to comment!
This blog appears to get a large ammount of visitors. How do you get traffic to it? It offers a nice individual spin on things. I guess having something real or substantial to post about is the most important thing.
I love when you talk about this type of stuff in your posts. Perhaps could you continue this?
Posting Komentar