Mencari yang Terluas

» » » Mencari yang Terluas

Belajar mengukur luas dan keliling bangun datar barangkali bisa cepat sekali terselesaikan dengan memahami langsung rumusnya. Tapi terkadang itungan luas dan kelilingnya ketemu. E . .e. gak bisa nunjukin bedanya mana yang luas, mana yang keliling.

dsc_10591

Nah, begitu paham rumus, anak-anak kelas 3 ni langsung praktek ngukur mencari bangunan mana yang paling luas di SDIT Alam. Untuk ngukur, tiap kelompok dibekali alat ukur. Yach, yang namanya terbatas. Alat ukur tukang jahit dipake juga. Ya udah harus berkali deh ngukur panjang dan lebar lantai yang mau diukur luas dan kelilingnya.

dsc_1063

Share

You may also like

1 komentar

With This Diet I Shed T h i r t y P o u n d s in Thirty Days mengatakan...

Hi, interesting post. I have been wondering about this issue,so thanks for sharing. I'll probably be coming back to your blog. Keep up the good posts